Apa Itu WhatsApp Aero? Simak Pengertian Selengkapnya

Apa Itu WhatsApp Aero? Simak Pengertian Selengkapnya – Halo sobat semua! Jumpa lagi nih sama mimin. Pada artikel kali ini mimin akan mengulas tentang whatsapp aero nih. Mungkin sebagian dari kalian ada yang tidak asing dengan aplikasi yang satu ini. Sebenarnya whatsapp aero merupakan jenis aplikasi chat yang hasil modifikasi dari whatsapp mesengger.

Perlu kalian ketahui juga, bahwa aplikasi mod whatsapp ini memiliki basis pengguna yang cukup besar. Hal itu dikarenakan aplikasi ini memiliki fitur-fitur yang unik dan berbeda dengan aplikasi whatsapp biasa, karena itulah aplikasi ini cukup populer dan banyak digunakan oleh sebagian kalangan.

Selain itu whatsapp aero juga memiliki fitur rahasia yang berbeda dari aplikasi whatsapp lainnya, bahkan mungkin juga tidak terdapat di whatsapp mod lainnya. Salah satu keunggulan aplikasi ini yang tidak dimiliki aplikasi whatsapp lainnya yaitu versi mini whatsapp, hal ini bertujuan agar lebih memperingan kerja smartphone dengan ruang penyimpanan yang kecil.

 

Pengertian Singkat Aplikasi WhatsApp Aero

Seperti yang sudah mimin bahas tadi, whatsapp aero adalah sebuah aplikasi chat modifikasi yang dibuat dan dikembangkan oleh orang yang bernama Bozkurt Hazarr. Bozkurt sebenarnya merupakan seorang warga negara Turki, lalu pada tahun 2020 Bozkurt telah membuat aplikasi whatsapp modifikasi ini.

Walaupun aplikasi ini tergolong baru dibuat, namun kalian tidak perlu khawatir dalam penggunaannya. Sebab aplikasi ini tidak kalah unggul dengan aplikasi whatsapp lainnya. Dengan dilengkapi fitur-fitur yang unik dan menarik, tentunya membuat whatsapp aero nyaman untuk digunakan.

Agar kalian lebih yakin lagi, berikut fitur-fitur tambahan yang dimiliki aplikasi whatsapp aero antara lain:

  • Aplikasi whatsapp aero memiliki beberapa opsi antarmuka yang berbeda dari whatsapp asli. Kalian bisa menyesuaikan tampilan mesengger sesuai dengan keinginan pribadi.
  • Aplikasi ini juga dapat melihat dan mengidentifikasi siapa yang telah mengunjungi profil pengguna.
  • Dengan menggunakan aplikasi whatsapp aero, tidak ada pesan yang diterima dapat dihapus oleh pengirim.
  • Adanya integritas semua emoji, seperti facebook dan whatsapp selain membuat yang baru.
  • Dapat melakukan kustomasi font.
  • Pengguna whatsapp aero dapat mengkonfigurasi agar semua media hanya dapat dilihat di aplikasi whatsapp aero.
  • Adanya fleksibilitas yang lebih besar dalam mengirim suatu fie, termasuk file yang umumnya tidak didukung oleh whatsapp original.
READ  Cara Mengamankan Password Gmail Android dari Hacker

Aplikasi whatsapp aero ini tidak bisa kalian temukan di aplikasi Google resmi, seperti Play Store. Jika kalian ingin mengunduh aplikasi whatsapp aero, kalian bisa mendownloadnya di sdmbertani.id. Untuk memasang aplikasi ini, kalian juga perlu mengesahkan pengguna “sumber tidak dikenal” agar aplikasi dapat di install.

Penutup

Demikian ulasan yang bisa mimin bagikan kepada kalian semua, mengenai pengertian dari aplikasi whatsapp aero beserta fitur-fiturnya. Terima kasih sudah mengunjungi artikel ini, semoga bisa berguna dan bermanfaat bagi kalian semua. Sampai jumpa di artikel selanjutnya ya sobat!